Manusia dapat menipu sesamanya,
Manusia dapat berubah menjadi ular berbisa,
Manusia dapat menjadikan sesamanya umpan yang sangat nikmat,
Manusia dapat melarikan diri dari sebuah amukkan badai,
Manusia dapat menghilangkan jejak dari apa yangdilakukan,
Manusia pandai menyembunyikan sebuah perasaan yang sebenarnya,
Manusia terlalu ahli dalam segala macam hidup..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar